Jeriken Berbaris Menjelang siang, jerigen-jerigen tampak mengular hingga ke luar area SPBU. Penduduk masih setia menunggu kiriman datang dari Pertamina. Lokasi: Jl. Raya Solo-Purwodadi Km. 35 Sumberlawang