Universitas Krisnadwipayana (Unkris) menerima penghargaan atas implementasi Sistem Penjaminan Mutu Internal (SPMI) Tipologi 2 dari Kementerian Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Kemdiktisaintek) melalui Lembaga Layanan Pendidikan Tinggi (LLDikti) Wilayah III. Jumat (28/02/2025)