Berbeda dengan mall lain di Jakarta, Lipo Mall Nusantara (Plaza Semanggi) menghadirkan amphitheater yang dikelilingi LED raksasa di Ground Floor (GF). Pengunjung bisa berfoto dengan atar belakang air mancur. Menariknya, pengunjung ditantang untuk berjalan di lantai berbalut kaca. Ngeri-ngeri sedap untuk melawatinya. Namun dijamin aman.