Musim hujan disertai dengan angin kencang sebabkan kejadian yang tidak diinginkan. Pohon Tumbang di daerah Kelurahan Cipadung Wetan pada hari Minggu (01/12/2024).