Sebelum melaksanakan tugas para anggota PPS Kaloran Giritiryo Wonogiri Jawa Tengah mengucapkan sumpah terlebih dahulu. Mereka diharapkan mampu bertugas dengan penuh amanah.