Topik
#Sampah
UPLOAD
0
Points

Banyak Sampah Bungkus Makanan di Festival FYP Jajanan Seru

Sudah bukan menjadi hal aneh jika dalam suatu event, khususnya festival kuliner, jika didapati banyak sampah yang berserakan secara sembarangan. Sama halnya terjadi pada event Festival FYP Jajanan Seru yang berlokasi di Sarinah, Jakarta, banyak ditemukan sampah bungkus bekas makanan. Padahal tersedia tempat sampah di beberapa titik.

Kamis, 20/06/2024 17:59 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Anonymous
#Lalulintas

Jelang Buka Puasa Kawasan Mampang Arah Warung Buncit Macet

Jelang jam buka puasa kawasan Mampang menuju Warung Buncit, Jakarta Selatan macet parah.
Friday, 14/03/2025 17:50 WIB 0