Selain Tolak Tapera, Ada Tuntutan Lain di Aksi Unjuk Rasa
Tak hanya tuntutan terhadap kebijakan Tapera, berikut terdapat sejumlah tuntutan lainnya dengan total 5 tuntutan. Disuarakan dalam aksi unjuk rasa pada Kamis (6/6), yang dipublish dalam bentuk spanduk besar oleh DPC FSP KEP Jakarta Timur.
Akibat hujan Deras Pohon di Bidaracina RW 06 ambruk, ada petugas PPSU kelurahan yang membersihkan dengan sigap agar kabel yang terputus bisa di perbaiki dan pejalan bisa lewat lagi