Topik
#Umum
UPLOAD
0
Points

Pengamen Ondel-ondel Keliling di Kawasan Mampang Prapatan

Mengamen menggunakan kostum ondel-ondel khas budaya Jakarta dilakukan demi mengumpulkan uang untuk hidup. Berkeliling dari satu titik ke titik lainnya yang memiliki peluang untuk mendapatkan uang dari hasil mengamen menggunakan kostum ondel-ondel, salah satunya mendatangi suatu minimarket. Pengamen ondel-ondel ini ditemui di kawasan Mampang Prapatan II, Jakarta.

Selasa, 14/05/2024 15:43 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Anonymous
#Lalulintas

Lalin Jalan Raya Casablanca Arah Tanah Abang Padat Merayap

Kondisi lalu lintas di Jalan Raya Casablanca arah Tanah Abang atau arah Sudirman padat kendaraan. Lalu lintas merayap.
Thursday, 08/05/2025 18:55 WIB 0