Berjalan menyusuri trotoar dari Tegal Parang ke Pancoran menjadi kurang nyaman karena pemandangan kabel yang semrawut. Andaikata kabel kabel tersebut lewat bawah tanah akan lebih indah.
Bikin macet, proyek galian pipa bersih ini sudah berbulan-bulan belum juga selesai. Bikin pengendara kesal. Lokasi pangkalan jati hingga ke jatiwaringin.