Ramainya lalu lintas di kawasan Pasar Tanah Abang. Hal ini diperkirakan karena menjelang Lebaran dan sudah memasuki cuti, masyarakat berbondong-bondong untuk berbelanja.