Beragam Acara Perayaan HUT RI ke-78 Warga Bukit Bogor Raya
Perayaan Kemerdekaan RI ke 78 warga Bukit Bogor Raya dengan acara Donor Darah, berbagai macam lomba untuk anak-anak, remaja, orangtua, serta hiburan barongsai show. Sabtu,19 Agustus 2023
Penampakan pekerjaan galian baru di dekat pintu masuk Stasiun LRT Cawang, tepatnya di seberang Gedung BNN yang juga merupakan tempat pemberhentian bus Transjakarta Rute Bekasi Timur dan Bekasi Barat. Akankah trotoar yang terkena proyek galian ini akan kembali seperti semula?