Topik
#FasilitasUmum
UPLOAD
0
Points

Taman Tugu Darussalam Banda Aceh Pusat Aktivitas Mahasiswa

Lapangan Tugu Darussalam yang berada di jalan T. Nyak Arief, Darussalam, Banda Aceh, Kamis (18/5), dimanfaatkan masyarakat sekitar dan para mahasiswa sebagai tempat beristirahat dari aktivitas sembari menikmati jajakan makanan siap saji. Apalagi, Lapangan Tugu Darussalam yang dihimpit oleh dua kampus besar yakni UIN Ar-Raniry dan Unsyiah menjadikan lapangan tersebut pusat aktivitas para mahasiswa.

Kamis, 18/05/2023 22:15 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Anonymous
#Lalulintas

Lalin Jalan Raya Casablanca Arah Tanah Abang Padat Merayap

Kondisi lalu lintas di Jalan Raya Casablanca arah Tanah Abang atau arah Sudirman padat kendaraan. Lalu lintas merayap.
Thursday, 08/05/2025 18:55 WIB 0