Tapak Tilas TransJakarta di halte CSW, Jakarta Selatan menampilkan informasi-informasi mengenai TransJakarta, mulai dari awal terbentuknya hingga transformasi sampai sekarang.