Warga Rawalumbu Bekasi Gelar Nonton Bareng Piala Dunia
Dengan modal proyektor dan setbox TV, warga mengadakan nobar Final Piala Dunia di Jalan Barokah Kp Rawaroko, Rawalumbu Kota Bekasi. Tampak anak-anak dan juga ibu-ibu ikut menonton.

Minggu, 18/12/2022 22:50 WIB
Laporkan
Terima Kasih
Tim Pasangmata akan menurunkan konten ini jika melanggarTerms of Use
Laporkan Kontribusi