Telah terjadi kecelakaan tabrak lari di daerah pasuruan jawa timur siang ini sabtu (10/12) tepatnya dibawah jalur tol pasuruan, pengendara motor langsung tewas di lokasi karena terluka parah dibagian kepala, motor korban terpental sejauh 6 meter dr korban terjatuh sedangkan truk yang menyerempet korban kabur.