Terlihat ada motor dan mobil yang parkir di trotoar menyebabkan trotoar tertutup dan tidak bisa dilewati oleh pejalan kaki. Kejadian ini berlokasi di jalan Pahlawan Rempoa Ciputat Timur.