Korban Kapal Cantika yang Terbakar Masih Dalam Pencarian
Kapal Cepat Cantika yang terbakar beberapa waktu lalu saat dalam perjalanan dari Kupang-Alor. Beberapa warga hingga saat ini masih dalam proses pencarian.
Guguran awan panas Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, Minggu (9/11/2025). Menurut Badan Geologi, luncurannya mengarah ke hulu Kali Krasak. Saat ini status Gunung Merapi berada pada Level III atau Siaga. Sementara aktivitas warga tetap seperti biasanya.