Selasa 6/9/22 09.00 WITA Terlihat kesiapan tim medis yang di turunkan dari biddokkes Polda NTB di Gedung DPRD Kabupaten Lombok Timur guna memberikan pertolongan dan bantuan medis apabila situasi tidak kondusif dan jatuh korban karena masa aksi unjuk rasa penolakan kenaikan harga BBM yang datang ke Gedung DPRD pada hari ini cukup besar.