Hujan Guyur Jakarta, Genangan Air di Pasar Pondok Gede
Hujan lebat mengguyur kota Jakarta dan sekitarnya minggu malam (24/07/2022). Akibatnya kawasan pasar Pondok Gede Jakarta Timur digenangi air seukuran mata kaki orang dewasa.
Minggu, 24/07/2022 23:15 WIB
Laporkan
Terima Kasih
Tim Pasangmata akan menurunkan konten ini jika melanggarTerms of Use
Laporkan Kontribusi