Lalin di Jalan Pasar Minggu dari Pancoran - Duren Tiga Padat
Lalin di Jl. Raya Pasar Minggu dari Pancoran mengarah Duren Tiga terpantau padat merayap cukup panjang. Bagi para pengendara disarankan mencari jalur alternatif.
Guguran awan panas Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, Minggu (9/11/2025). Menurut Badan Geologi, luncurannya mengarah ke hulu Kali Krasak. Saat ini status Gunung Merapi berada pada Level III atau Siaga. Sementara aktivitas warga tetap seperti biasanya.