Terdapat rambu di larang parkir yang terpampang di Jalan Hayam Wuruk dan tidak dipatuhi oleh beberapa pengendara sepeda motor. Dibutuhkan beberapa penanganan atas hal tersebut