Banyak Warga Habiskan Waktu di Telaga Golf Sawangan
Meski sebelumnya diguyur hujan, banyak masyarakat yang menghabiskan waktu di Telaga Golf, Sawangan. Selain itu banyak orang tua yang membawa anak-anaknya untuk bermain di wilayah tersebut

Kamis, 09/06/2022 18:35 WIB
Laporkan
Terima Kasih
Tim Pasangmata akan menurunkan konten ini jika melanggarTerms of Use
Laporkan Kontribusi