Truk dengan ketinggian berlebih terlihat di Medang, Pagedangan. Beberapa kali truk terlihat seperti oleng ketika belok di tikungan dan dapat membahayakan kendaraan di belakangnya.