Tiang listrik adalah komponen utama dari konstruksi distribusi saluran yang mengantarkan listrik ke beberapa wilayah. Tiang listrik yang berada di Jalan Raya Bekasi ini sudah nampak miring, butuh diganti yang baru, agar kedepannya tidak menjadi bahaya untuk jadi pengantsr listrik.