Kabel Semrawut di Jalan Raya Bekasi Bikin Bahaya
Pemandangan kurang menyenangkan terjadi di Jalan Raya Bekasi. Nampak gulungan kabel yang bersandar pada bahu jalan yang akan membahayakan para pengendara atau masyarakat yang melintas.

Rabu, 19/01/2022 15:31 WIB
Laporkan
Terima Kasih
Tim Pasangmata akan menurunkan konten ini jika melanggarTerms of Use
Laporkan Kontribusi