Beginilah penampakan lalu lintas di jalan bebas hambatan A2 dari arah Den Haag menuju Roermond, menjelang perbatasan kota Munchengladbach, Jerman. Arus lalu lintas lancar dengan kecepatan maksimal 100 km/jam. Kecuali kelalaian pengemudi, praktis tingkat kecelakaan mendekati 0 persen. Kualitas jalan hambatan ini juga luarbiasa, rata sehingga tdk ada goncangan, tidak seperti di Indonesia.