Potret proses pembelajaran taman kanak-kanak yang unik di TK Baiturrahmah, Perumahan Grand Pinus Regensi, Bandung yakni anak-anak belajar memanah papan bidik demi ketangkasan mata dan olahtubuh.