Topik
#ListrikPadam
UPLOAD
2120
Points

Sungailiat Masih Alami Pemadaman Listrik, Sampai Kapan?

19.43 WIB sudah hampir 3 jam sejak pukul 17.00 WIB listrik padam di Sungailiat, Kabupaten Bangka. Pemadaman dilakukan bergilir ini selalu terjadi sore hari menjelang magrib. Belum ada informasi dari PLN setempat kapan akan berakhir pemadaman bergilir ini, setelah informasi dari PLN yang disampaikan di sejumlah media di Bangka Belitung karena sedang dilakukan perbaikan instalasi.

Jumat, 15/10/2021 20:02 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Rahasia
#Wisata

Puncak Syarif Peak Gn. Merbabu Dilanda Badai Pagi Ini

Puncak SYARIF PEAK dengan ketinggian 3137 MDPL, di Gunung Merbabu, pagi ini dilanda badai. Pendakian menempuh waktu 9 jam dari basecamp Wekas.
Saturday, 08/11/2025 10:24 WIB 0