Hati-Hati! Ada Proyek Saluran Air di Jl Raya Kincan Bekasi
Sore ini di Jalan Raya Kincan sedang ada perbaikan saluran air, perbaikan ini menyebabkan lalu lintas di jalan tersebut macet dan terganggu. Untuk pengendara yang ingin melewati jalan ini diharapkan mencari jalan alternatif.
Es Teler Teko yang viral di Jembatan 2 Rawalumbu Kota Bekasi ramai oleh pembeli. Tampak para pembeli rela antri untuk membeli es teler yang dikemas dengan teko seharga Rp 20 ribu