Amat disayangkan, papan petunjuk integrasi transportasi umum yang terletak di Kp. Melayu, Jakarta Timur, menjadi korban vandalisme. Papan petunjuk yang sebenarnya sangat bermanfaat, tapi malah sulit terbaca akibat ditiban coretan tak bertanggung jawab.