Parkir Sembarang di Tepi Jalan Tebet Timur Perlu Ditertibkan
Beberapa bajaj dan angkot memakirkan kendaraannya di tepi Jalan Tebet Timur Raya yang terkadang membuat arus lalu lintas menjadi terhambat. Belum ada penanganan lebih lanjut untuk permasalahan tersebut.