Stasiun Gambir dua hari sebelum diberlakukan larangan mudik masih ramai penumpang kereta api. Kini, Kamis 6 Mei 2021 tampak sepi tak lagi terlihat keramaian lalu lalang penumpang.