Suasana di Masjid Cut Meutia yang berada di kawasan Kebon Sirih, Jakarta Pusat. Masjid ini masih menerapkan protokol kesehatan, selain wajib memakai masker, di sini masih menerapkan shaf yang selang-seling. Selain itu, belum ada karpet yang terbentang untuk solat berjamaah sehingga jamaah diimbau untuk membawa sajadah sendiri.
0