Imbas PPKM, Wisata Telaga Ngebel Kini Sepi Pengunjung
Ponorogo ( 25 Januari 2021)
Akibat diterapkannya PPKM sejak 22 Januari 2021 kemarin, tempat wisata Telaga Ngebel berlokasi di Kabupaten Ponorogo yang semula ramai pengunjung kini sepi tidak ada pengunjung.
Akibat hujan Deras Pohon di Bidaracina RW 06 ambruk, ada petugas PPSU kelurahan yang membersihkan dengan sigap agar kabel yang terputus bisa di perbaiki dan pejalan bisa lewat lagi