Topik
#Sampah
UPLOAD
Hendro Priyo
Jan 2021
30
Points

Ditegur Warga dan DLH Tangsel, TPS Liar ini Tetap Beroperasi

Tempat Pembuangan Sampah (TPS) liar di samping komplek Laverde Serpong Park Cluster Vivere, Serpong Utara, Dikeluhkan oleh warga sekitar karena tercium bau tidak sedap di lingkungannya, meski sudah ditegur oleh warga dan pihak Dinas Lingkungan HIdup Kota Tangerang Selatan, Tempat pembuangan sampah liar ini tetep beroperasi hingga saat ini.pada tanggal 8 Januari 2021.

Jumat, 08/01/2021 22:47 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Anonymous
#Umum

Penampakan Air Di Kali Ciliwung Di Jembatan Kampung Melayu

Penampakan air di kali Ciliwung di jembatan Kampung Melayu. Hujan yang mengguyur Jagotabek menambah debit air kali Ciliwung.
Wednesday, 09/07/2025 11:41 WIB 0