Jelang Libur Tahun Baru, Jalan Pahlawan Kota Madiun Ditutup
Pemberlakuan penutupan jalan Pahlawan Kota Madiun pada pukul 21.00 WIB akibat meningkatnya kasus covid-19 dari zona hijau ke zona merah dan pembatasan aktivitas masyarakat jelang libur tahun baru 2021.