Utamakan protokol kesehatan, setiap pemilih diwajibkan cuci tangan dan cek suhu. Keadaan salah satu TPS di desa Gupolo hari ini terlihat kondusif. Pasalnya KPPS menerapkan sistem gelombang pemilihaan agar tidak terjadi penumpukan pemilih yang berada di TPS. Terdapat tiga gelombang dimulai dari jam 07.00 pagi sampai 13.00 siang yang tiap gelombang memiliki waktu selama 3 jam.