Perkebunan teh di perjalanan menuju ke Gunung Padang, Cianjur ini memiliki keindahan alam yang memukau. Perkebunan ini berada di hamparan bukit menuju Gunung Padang yang sejuk dan asri.