Kesadaran rakyat bayar pajak tetap tinggi. Buktinya, Samsat Sragen tetap ramai orang ngantre bayar pajak dengan protokol kesehatan ketat, Suasana di Samsat, Jalan Sukowati, Sragen, Selasa (6/10) pagi ini.