Babinsa Kelurahan Kasepuhan, Sertu Tuhardi, tegur seorang ibu yang tidak menggunakan masker pada saat datang ke penimbangan balita di Posyandu Anggrek 2, RW. 07, Kesunean Utara, Kelurahan Kasepuhan, Kecamatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon.
0