Semarak 17an Juga Terasa di Halim Perdanakusuma Sumenep
Para pedagang bendera merah putih musiman mulai terlihat di Jalan Halim Perdanakusuma, Pamolokan, Sumenep, Jawa Timur. Beragam jenis dan ukuran terpampang di pinggir jalan ini.

Senin, 10/08/2020 16:59 WIB
Laporkan
Terima Kasih
Tim Pasangmata akan menurunkan konten ini jika melanggarTerms of Use
Laporkan Kontribusi