Ketua KNPI Banyumas Gigih Algiano sore ini (30/8) menyerahkan bantuan sembako untuk ratusan warga RT 04,05,06 RW 07 Kelurahan Kedungwuluh Kec Purwokerto Barat.KNPI Banyumas juga menyerahkan hewan qurban kepada beberapa kelompok masyarakat yang membutuhkan.