Demi efisiensi pedagang kerupuk ini membawa muatan hingga menutupi pengendaranya, tak hanya itu spion pun tak tampak karena muatan dan juga motor tersebut pun tak dilengkapi dengan plat kendaraan.
Guguran awan panas Gunung Merapi terlihat dari Turi, Sleman, Minggu (9/11/2025). Menurut Badan Geologi, luncurannya mengarah ke hulu Kali Krasak. Saat ini status Gunung Merapi berada pada Level III atau Siaga. Sementara aktivitas warga tetap seperti biasanya.