Topik
#PelayananPublik
UPLOAD
380
Points

Kegiatan Penyaluran Sembako untuk 4.600 KK Dilakukan di Sini

Penyaluran Nutrisi (Sembako) Kegiatan Penyaluran Sembako berupa nutrisi terdiri dari Daging Ayam, Tempe, dan Wortel bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yaitu Keluarga Miskin kurang lebih 4.600 KK di 9 Desa se Kecamatan Jatinunggal Kab. Sumedang (18/02/2020), pengemasan sebelum didistribusikan ke KPM dilaksanakan di salah satu pengepul di Dusun Cirayun Desa Banjarsari Jatinunggal

Selasa, 18/02/2020 11:13 WIB
Laporkan
Kontribusi Terkini
Rahasia
#Wisata

Puncak Syarif Peak Gn. Merbabu Dilanda Badai Pagi Ini

Puncak SYARIF PEAK dengan ketinggian 3137 MDPL, di Gunung Merbabu, pagi ini dilanda badai. Pendakian menempuh waktu 9 jam dari basecamp Wekas.
Saturday, 08/11/2025 10:24 WIB 0