Bingung habiskan waktu libur akhir tahun 2019?? coba deh piknik ke Pantai Lombang, Sumenep, Jawa Timur. beragam fasilitas tersedia di dalamnya dan menariknya kamu bisa menunggangi kuda sambil berkeliling pantai. liburanmu dijamin seru. harga tiket masuk ke pantai hanya 10.000. tertarik habiskan akhir pekan di Pantai yang terkenal dengan Cemara Udangnya yang Rimbun.