Babinkamtibmas Polsek Labuapi Bagikan Buku dan Alat Tulis
Babinkamtibmas Polsek Labuapi peduli anak peduli pendidikan, membagikan buku dan alat tulis pada anak-anak yatim dan tidak mampu di desa binaannya. Sambil berpatroli mendengar keluhan masyarakat, Sabtu (30/11/2019) 18.15 WITa.
Es Teler Teko yang viral di Jembatan 2 Rawalumbu Kota Bekasi ramai oleh pembeli. Tampak para pembeli rela antri untuk membeli es teler yang dikemas dengan teko seharga Rp 20 ribu