Truk Kapas Terperosok di Jalan Banjaran, Lalin Tersendat
Truk bermuatan kapas terperosok masuk galian dari PLN di Jalan Raya Banjaran, Depok depan PT Kukje 8/11/2019, Hal ini membuat arus lalu lintas agak terhambat.
Setelah Jakarta dan sekitarnya diguyur hujan, arus lalu lintas di kawasan Pancoran yang menuju Mampang terpantau padat, antrean kendaraan mengular panjang