Kondisi lalu lintas di Jalan Bypass Soekarno-Hatta arah Cibiru, Bandung terpantau padat merayap. Kendaraan didominasi oleh sepeda motor.