Tampak cuaca hujan mulai mengguyur kawasan Pluit, Jakarta Utara dan sekitarnya.
Walau hanya kecil dan tidak lama, namun turunnya hujan membuat warga di sekitar mengucapkan rasa syukur, karena sudah sekian lama tidak ada turun hujan.
Terjadi lagi kebakaran di Kebon Kosong dekat Pasar Jiung, belum diketahui asal api dari mana, petugas pemadam kebakaran dan petugas lainnya sudah berada di lokasi.