Pukul 07.18 WITA sebuah tiang listrik program Indonesia Terang tampak miring bahkan akan tumbang. Pemandangan ini bisa terlihat di Wejang Nara, Jalan Reo - Dampek, Desa Satar Punda, Kecamatan Lamba Leda, Kabupaten Manggarai Timur, Provinsi Nusa Tenggara Timur.